Jumat, 06 November 2015

Perbedaan Informasi Tokoh Soekarno dan John F.Kennedy

 No
Perbedan informasi tokoh
Informasi tentang Soekarno
Informasi tentang  John F. Kennedy
1
Soekarno lahir di Blitar, 6 juni 1901
Tidak ada informasi tentang kelahiran JFK
2
Soekarno anak dari seorang guru sekolah rakyat, Raden Soekami dan wanita bali berdarah bangsawan, Ida Ayu Rai
JFK anak kedua dari sembilan bersaudara pasangan Joseph Patrick Kennedy dan Rose Fitzgerald
3
Soekarno mengecap pendidikan tinggi dan lulus dari Sekolah Tekhnik  Tinggi di Bandung pada 1925
Pada usia 13 tahun JFK masuk ke sebuah sekolah swasta, Canterbury school, di New Milford, Connecticut, kemudian keluar karena sakit. Kemudan meneruskan di Choate Prepatory School di Wallingford pada 1935, kemudian masuk ke universitas princeton. Kemudian keluar karena sakit lagi. Kemudian ia melanjutkan study nya di Universitas Harvard
4
Dikenal sebagai orator ulung dalam memuat ide-ide politik.

JFK termasuk atlit yang baik.

5
Soekarno memuatkan ide-ide politiknya dalam artikel yang berjduul “Nasionalisme, Islam, dan Marxisme”
Karya tulis JFK menjadi dasar penulisan buku Why England Slept .
6
Soekarno meninggal di Jakarta pada 21 Juni 1970, dan masih dalam status tahanan rumah
JFK tewas dalam suatu pembunuhan pada 22 November 1963
7
Sehari setelah memproklamasikan kemerdekaan indonesia, soekarno diangkat menjadi presiden pertama indonesia
JFK dilantik menjadi presiden pada tanggal 2 januari 1961
8
Soekarno dekenal sebagai salah satu pemimpin negara nonblok yang paling terkemuka
JFK dikenal sebagai presiden yang selalu memiliki sense or humour, bahkan dalam menghadapi hal-hal terburuk
9
Dalam bidang politik luar negeri, Soekarno bersikap curiga terhadap AS dan kekuatan barat. Untuk mengimbangi kekuatan barat dia berperan sebagai negara-negara baru melawan kekuatan kolonial dan neokolonial. Beliau berhasil memaksa belanda untuk menyerahkan Irian Barat.
JFK meminta Uni Soviet memindahkan rudal, dan mnyatakan perairan Kuba sebagai daerah karantina. JFK meminta Khrushchev untuk menghentikan operasi rahasia dan memperingatkan bahwa serangan kuba atas setiap negara Barat akan dianggap sebagai serangan Soviet atas AS
10
Membentuk  Demokrasi Terpimpin, kemudian menerapkan gagasannya akan tiga pilar yaitu: Naskom (Nasionalis, Agama dan Komunis)
Penerapan hukum yang baru, dimana yang kuat berlaku adil, yang lemah dilindungi, dan perdamaian dijaga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar